Skip to main content
Rehabilitasi

Bimbingan Teknis Untuk Tingkatkan Kemampuan SDM Lembaga Rehabilitasi

Dibaca: 3 Oleh 10 Mar 2020Desember 20th, 2020Tidak ada komentar
Bimbingan Teknis Untuk Tingkatkan Kemampuan SDM Lembaga Rehabilitasi
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

BNN Sleman – Untuk memberikan bimbingan kepada lembaga terkait Pelayanan Rehabilitasi, meningkatkan kemampuan SDM dan standarisasi layanan, dalam dua hari ini BNN Kabupaten Sleman melalui seksi rehabilitasi melaksanakan bimbingan teknis kepada empat lembaga yaitu Pondok Pesantren Bidayatussalihin, RS Puri Husada, Klinik Widuri, serta Yayasan Indocharis (10/03/2020). Diinformasikan bahwa pada tahun 2020 ini lembaga tersebut  sudah tidak dapat mendapatkan dukungan pembiayayan layanan rehabilitasi dari Badan Narkotika Nasional, sehingga  dapat menerapkan pola tarif layanan rehabilitasi sesuai kebutuhan lembaga.

Bimbingan Teknis Untuk Tingkatkan Kemampuan SDM Lembaga Rehabilitasi

Sampai dengan bulan Maret tahun 2020, Pondok Pesantren Bidayatussalihin  telah melayani 33 orang klien (23 laki-laki dan 10 perempuan) yang menjalani rehabilitasi, sedangkan RS Puri Husada belum ada pasien klien yg mengkakses layanan rehabilitasi. Sebagai informasi bahwa saat ini RS Puri Husada sudah memiliki Dokter Spesialis Kejiwaan. Untuk Klinik Widuri sampai dengan bulan Maret 2020 sudah melayani 1 orang klien.

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel